AMAL JARIYAH
Kekalkan Harta Dengan Berwakaf
Wakaf Pembebasan Lahan adalah bentuk Amal Jariyah, yang pahalanya terus mengalir sampai hari akhir.
Jika seseorang meninggal dunia, maka terputuslah amalannya kecuali tiga perkara (yaitu): sedekah jariyah, ilmu yang dimanfaatkan atau doa anak yang shalih.
(HR. Muslim)
Ayo Sedekah Dijalan Allah
Dengan cara berwakaf Pembebasan Lahan untuk Pesantren Yatim & Tahfidz al-Hilal
“Perumpamaan orang-orang yang menafkahkan harta mereka di jalan Allah adalah dengan butir benih yang menumbuhkan tujuh butir, pada setiap butir seratus biji.
Allah (terus-menerus) melipatgandakan pahala bagi siapa yang Dia kehendaki. Dan Allah Mahaluas (karuniaNya) lagi Maha Mengetahui.”
Coba Bayangkan!
Berapa Besar Pahala Yang Kita Dapatkan ketika kita berwakaf Pembebasan Lahan.
Jika uang kita belanjakan baju hanya bisa kita pakai sendiri beberapa tahun tanpa memberikan pahala.
Bandingkan jika uang itu di wakafkan akan menjadi tanah yang akan di gunakan untuk santri menghafal Quran, dan mendapat pahala yang tiada putus.
Pesantren Beasiswa
Sejak awal berdiri, kami berkomitmen tidak memungut biaya kepada santri alias gratis 100%.
Kami ingin memuliakan penghafal alquran, dana operasional kami dapatkan dari para donatur dan muhsinin.
Jakakumullah Khair Bapak Ibu Dermawan yang istiqomah membantu hingga saat ini.
Semoga Allah membalas dengan yang lebih baik Aamiin…
Kabar Baiknya, Banyak Calon Santri Baru yg Masuk
Alhamdulillah atas izin Allah, kepercayaan masyarakat kepada Pesantren al-Hilal terus meluas.
Tahun ajaran baru 2021 ini yang mendaftar menjadi santri ada sebanyak 307 orang.
Banyak faktor mungkin yang membuat Pesantren al-Hilal semakin meningkat kepercayaannya.
Pesantren al-Hilal berdiri sejak tahun 2009 dan Alhamdulillah terus berkembang hingga sekarang ini.
Manfaat Wakaf Pembebasan Lahan di Pesantren al-Hilal
Laporan Transparan
Dokumentasi Pembangunan
Tepat Sasaran
Resmi & Berizin
Didoakan Santri Yatim
untuk berwakaf bisa atas nama sendiri atau atas nama orang tua yang anda cintai.
Diawasi oleh:


